Minggu, 14 April 2013

Kayu Putih

URAIAN TANAMAN:
-Tanaman berbentuk pohon dengan tinggi 10-20m
-Dapat tumbuh ditempat kering
-Kulit batangnya berwarna putih kecoklatan,berlapis-lapis dengan permukaan kulit terkelupas
-Daun bila dikelupas/dimemarkan akan mengeluarkan aroma yang khas.
-Bunga tersusun dalam rangkaian bunga,berwarna putih
-Buah melekat pada tangkai secara berkelompok

BAGIAN YANG DIGUNKAN:
-Daun

KHASIAT/MANFAAT:
-Penghangat badan
-Sakit perut,kembung
-Gatal karena digigit serangga

Tidak ada komentar:

Posting Komentar